Pameran Lukisan Cat Air ‘Banyumili’
Pameran lukisan bersama pada 2 Mei – 15 Juni 2019, di Galeri Paviliun, Taman Sampoerna, House of Sampoerna, Surabaya.
Pameran lukisan bersama pada 2 Mei – 15 Juni 2019, di Galeri Paviliun, Taman Sampoerna, House of Sampoerna, Surabaya.
Nasib burung nuri yang diburu hingga hampir punah, manarik perhatian Yoes Wibowo, salah satu pelukis di Pasar Seni Lukis Indonesia (PSLI) ke-11 di JX International Expo, yang dimulai sejak Jumat…
Mas Dibyo pelukis papan atas Indonesia, ingin menjalin silaturahmi bersama seniman dan perupa muda di Jawa Timur, lewat kegiatan pameran karya yang digelar di sejumlah kota di Jawa Timur. Kegiatan…
Taufik Monyong menyebut karyanya sebagai protes terhadap negara. Sebuah jubah putih berukuran lebih dari 2 meter x 1,5 meter, kepala-kepala boneka, replika senapan, mesin motor serta granat asap yang masih…
Kuas itu menari-nari di atas kertas sketsa. Bulunya yang halus menyapukan warna-warna yang memperindah suasana Pasar Krempyeng Jetis, Sidoarjo, Sabtu (18/6). Begitulah cara ngabuburit kolaborasi Komunitas Perupa Delta (Komperta) dan…
Ada pemandangan tak biasa saat memasuki Lobby Hotel Bisanta Bidakara, di Jl Tegalsari 77-85 Surabaya, Senin (16/5/2016). Ruangan sejuk ini semakin istimewa karena berderet belasan lukisan bergambar beberapa sudut kota…